Contoh Body Email Lamaran Kerja yang Baik dan Cara Menulisnya

Devi lianovanda.

April 24, 2024 • 8 minutes read

Contoh Body Email Lamaran Kerja

Ketika melamar kerja lewat email, jangan biarkan body email lamaran kerjamu kosong ya. Berikut merupakan contoh dan cara menulisnya. Yuk, simak!

Saat ini, banyak perusahaan yang melakukan proses rekrutmen secara online . Jadi, kamu hanya perlu mengirimkan berkas lamaran kerja secara online tanpa perlu mencetak dan mengirimnya lewat ekspedisi. Kamu bisa melamar kerja melalui job portal , LinkedIn, website perusahaan, dan email perusahaan. Meskipun melamar kerja secara online bukan sesuatu yang baru, masih banyak yang bingung harus menulis apa di body email lamaran kerja sehingga banyak yang mengirimkan berkas lamaran tanpa body email .

Body email bisa kamu manfaatkan untuk menyapa perekrut, memperkenalkan, dan mempromosikan diri kamu secara singkat kepada perekrut. Hal ini juga memberikan kesan baik kepada perekrut. Bagi kamu yang masih sering mengosongkan dan bingung menulis body email lamaran kerja, yuk, simak contoh dan cara menulisnya berikut ini!

Apa saja isi body email lamaran kerja?

Body email lamaran kerja dapat berfungsi untuk memberitahu HRD tentang alasan kamu menulis email tersebut, kualifikasi, dan gambaran singkat tentang dirimu. Body email mirip dengan cover letter atau surat lamaran kerja, tapi versi lebih singkat. Beberapa hal yang perlu ada di dalamnya adalah sebagai berikut:

  • alasan menulis atau mengirimkan lamaran pekerjaan;
  • perkenalan singkat dan posisi yang kamu lamar/minati;
  • pengalaman dan kualifikasi atau keterampilan yang kamu punya sesuai dengan posisi yang dilamar;
  • nama lengkap dan kontak yang dapat dihubungi;
  • kontribusi apa yang bisa kamu berikan kepada perusahaan; dan
  • salam penutup atau penutup badan email dengan sopan.

Baca juga: Cara Melamar Kerja Lewat Email yang Benar, Jobseeker Harus Tahu!

Struktur body email lamaran kerja

Berikut merupakan struktur yang harus ada dalam menulis body email lamaran kerja:

1. Salam pembuka

Saat menuliskan body email , awali dengan memberikan salam pembuka untuk perekrut. Apabila kamu mengetahui nama HRD atau perekrutnya, kamu dapat memberi salam dengan menuliskan namanya. Tapi, kalau kamu tidak tahu juga tidak apa-apa, tuliskan saja salam pembuka untuk perekrut atau HRD manager dari perusahaan tersebut.

  • Yth. Bapak Kenzie
  • Yth Manager HRD [nama perusahaan]
  • Dear, Ms Putri
  • Dear hiring manager
  • Dear HRD of [nama perusahaan]

2. Paragraf pertama

Setelah salam pembuka, selanjutnya masuk ke paragraf pertama. Pada paragraf pertama, kamu dapat menuliskan perkenalan singkat nama, sumber informasi lowongan tersebut, dan posisi yang kamu lamar.

“Perkenalkan, saya Devi Lianovanda. Saya melihat informasi lowongan pekerjaan ini di situs karir resmi Skill Academy untuk posisi Social Media Specialist. Melalui email ini, saya berniat untuk melamar posisi tersebut seperti yang tertera di situs karier Skill Academy.” 

3. Paragraf kedua

Pada bagian ini, kamu dapat menjelaskan tentang ketertarikanmu terhadap posisi yang kamu lamar dan mengapa kamu merupakan kandidat yang sesuai untuk posisi tersebut. Jelaskan secara singkat mengenai pengalaman dan keterampilan yang relevan dengan posisi yang kamu lamar . Jika kamu seorang fresh graduate , jelaskan pengalaman organisasi atau magang yang kamu miliki.

“Saya memiliki pengalaman kerja sebagai Jurnalis di PT Media Angkasa lebih dari 3 tahun. Dalam pengalaman tersebut, saya telah melakukan liputan berbagai berita mulai dari hard news seperti politik, bencana alam, kriminal, dan ekonomi. Selain itu, saya juga sering melakukan liputan berita soft news seperti hiburan dan gaya hidup. Saya juga menguasai aplikasi video editing Adobe Premiere dan pembuatan naskah berita. Saya sering mengisi voice over untuk berbagai berita. Dengan pengalaman dan kualifikasi tersebut, saya yakin dapat memberikan kontribusi yang baik bagi PT Cipta Media.”

4. Paragraf ketiga

Di paragraf terakhir ini, kamu bisa menjelaskan bahwa kamu telah melampirkan CV atau berkas lamaran yang diminta perusahaan. Jangan lupa untuk mengucapkan terima kasih kepada perekrut atas waktu dan mempertimbangan email lamaran kerja kamu.

Kamu juga bisa mengungkapkan rasa antusias untuk berdiskusi atau mendengar kabar baik selanjutnya dari perekrut.

“Bersama email ini, saya lampirkan CV, cover letter, dan portofolio karya saya sebagai bahan pertimbangan Bapak/Ibu.

Terima kasih atas waktu dan perhatiannya. Besar harapan saya untuk dapat bergabung di tim Bapak/Ibu.”

Pada bagian penutup email, kamu dapat menggunakan kata “Hormat saya” , “Regards” atau “Sincerely” ’ yang diikuti dengan nama lengkap kamu di bagian bawahnya.

Geraldi Rahardian

Hormat saya, 

6. Signature

Jangan lupa menambahkan signature atau informasi kontak yang dapat dihubungi oleh HRD. Pastikan bahwa kamu menulisnya dengan benar dan tidak typo agar memudahkan HRD ketika akan menghubungi kamu. Kamu bisa mencantumkan nama lengkap, nomor HP atau nomor telepon, alamat email, atau akun LinkedIn.

081234567890

[email protected] 

Baca juga: Contoh dan Cara Membuat Surat Lamaran Kerja yang Baik dan Benar!

Tips menulis body email lamaran kerja

Berikut merupakan beberapa tips dalam menulis body email lamaran kerja:

1. Tulis dengan jelas dan tidak bertele-tele

Email lamaran kerja yang diterima dan perlu diperiksa oleh HRD tidak sedikit. Hal ini membuat HRD membaca lamaran kerja dengan sangat cepat. Maka dari itu, buatlah body email dengan jelas dan ringkas. Gunakan kalimat yang efektif dan tidak berulang. Jadi, tulis poin penting yang ingin disampaikan dengan jelas, ya!

— Bagi kamu yang sedang mencari kerja, kamu bisa mengikuti kelas berikut untuk mendapatkan tips lengkap Sukses Melamar Kerja dari Kak Iman Usman. Materinya lengkap  banget mulai dari bedah CV, tips interview kerja, hingga follow up hasil interview. Tunggu apa lagi? Klik banner ini untuk lihat detail kelasnya!—

[IDN] CTA Blog - Kelas Sukses Melamar Kerja - Skill Academy

2. Gunakan bahasa yang baku dan sopan

Lamaran kerja merupakan situasi yang formal. Oleh karena itu, gunakan bahasa yang baku dan sopan, ya! Hindari menggunakan singkatan atau bahasa yang tidak sopan. Penulisan email menggunakan bahasa baku juga bisa menunjukkan sisi profesional kamu.

3. Review dan baca kembali

Sebelum mengirim email lamaran kerja, kamu harus membaca kembali body email -nya dan tidak menemukan typo atau kesalahan menulis. Menulis body email seperti ini bisa meningkatkan kesan bahwa kamu merupakan orang yang teliti dan juga profesional.

4. Kirimkan email lamaran di waktu yang tepat

Setelah semuanya sudah ditulis dengan baik, jangan lupa untuk melampirkan dokumen yang diperlukan. Pasalnya, mengirim email, tapi lampirannya ketinggalan, sepertinya sering terjadi dan dialami banyak orang. Waktu pengiriman email juga perlu diperhatikan. Pastikan mengirim pada hari dan jam kerja. Kamu bisa menggunakan fitur schedule time di Gmail agar pesan dapat otomatis terkirim sesuai waktu yang telah diatur.

Contoh body email lamaran kerja

Berikut adalah contoh body email lamaran kerja untuk fresh graduate dan body email dalam bahasa Inggris:

1. Contoh body email lamaran kerja untuk fresh graduate

Kepada HRD PT Bisa Jaya

Perkenalkan, nama saya Devi Lianovanda. Saya melihat informasi lowongan kerja sebagai Copywriter dari situs karir PT Bisa Jaya. Oleh karena itu, saya mengirim email ini dengan maksud mendaftarkan diri pada posisi tersebut.

Saya merupakan lulusan dari Universitas ABC jurusan Marketing Communication. Saya memiliki pengalaman sebagai magang di PT XYZ sebagai Copywriter selama 6 bulan. Dalam pengalaman tersebut, saya bertugas membuat copy untuk konten media sosial, jingle, dan beberapa tagline. Selain itu, saya juga aktif mengikuti organisasi dan lomba yang berkaitan dengan bidang yang saya lamar. Dengan bekal pengalaman tersebut, saya yakin dapat memberikan kontribusi yang baik di perusahaan Bapak/Ibu.

Sebagai bahan pertimbangan Bapak/Ibu, berikut saya lampirkan CV, cover letter, dan portofolio karya saya. Terima kasih atas waktu dan pertimbangannya. Saya menunggu kabar baik selanjutnya dari Bapak/Ibu.

Hormat saya,

[email protected]

contoh body email lamaran kerja

2. Contoh body email lamaran kerja bahasa Inggris

Dear, PT ABC123 Recruiters

Please allow me to introduce myself. My name is Devi Lianovanda, I am a fresh graduate majoring in Telecommunication Engineering from TOP University. I saw job vacancies as Network Engineer for PT ABC123 on LinkedIn. Therefore, I am writing this email to apply for the position.

During my studies, I had experience as a Telecommunication Network laboratory assistant for two years. In that experience, I taught material about routing, switching, and cabling. In addition, I also have internship experience at PT Lancar Telekomunikasi with the scope of work to integrate between routers and configure routers.

I have attached the latest Curriculum Vitae, Cisco CCNA certificate, and cover letter for your consideration.

I hope to be able to join your company. Thank you for your time and attention.

[email protected]

Nah, itulah pembahasan tentang contoh body email lamaran kerja yang baik dan benar serta cara menulisnya. Semoga membantu kamu agar tidak bingung lagi. Setelah membaca ini, semoga body email lamaran kerja kamu tidak dibiarkan kosong lagi ya. Oh iya, saat melamar kerja melalui email, jangan lupa menuliskan subjek email ( subject email ) yang jelas ya.

Sambil mencari kerja, kamu bisa meningkatkan skill yang relevan dan dibutuhkan pekerjaan yang kamu lamar. Skill Academy punya ratusan kelas bersertifikat yang siap bantu kamu belajar skill baru atau meningkatkan skill terbaikmu. Jutaan orang sudah upskilling dan reskilling bersama Skill Academy, sekarang giliran kamu. Klik banner berikut untuk kepoin kelas dan promo menariknya ya, jangan sampai kehabisan!

Referensi: 

Indeed Editorial Team. 2020. ‘Job Application Email Tips, Template, and Examples’ [daring]. Tautan: https://www.indeed.com/career-advice/resumes-cover-letters/e-mail-application (Diakses 13 Juli 2022).

Alyson, Doyle. 2022. ‘Job Application Email Examples and Writing Tips’ [daring]. Tautan: https://www.thebalancecareers.com/sample-email-job-application-letter-2061608 (Diakses 13 Juli 2022)

Glassdoor Team. 2021. ‘How to Write a Job Application Email’ [daring]. Tautan: https://www.glassdoor.com/blog/guide/job-application-email/ (Diakses: 13 Juli 2022)

cara menulis cover letter di email

Bagikan artikel ini:

Logo Whatsapp

Artikel Lainnya

cara menulis cover letter di email

Apa itu Vendor? Definisi, Jenis, Tanggung Jawab, dan Cara Kerjanya

cara menulis cover letter di email

Mengenal Jabatan CEO: Definisi, Tugas, dan Kemampuan yang Harus Dimiliki

cara menulis cover letter di email

Cara Mudah Membuat Google Form dengan Cepat dan Cara Membagikannya

cara menulis cover letter di email

Kompas.com

  • Mode Terang
  • Gabung Kompas.com+
  • Konten yang disimpan
  • Konten yang disukai
  • Berikan Masukanmu

www.kompas.com

  • Megapolitan
  • Surat Pembaca
  • Kilas Daerah
  • Kilas Korporasi
  • Kilas Kementerian
  • Sorot Politik
  • Kilas Badan Negara
  • Kelana Indonesia
  • Kalbe Health Corner
  • Kilas Parlemen
  • Konsultasi Hukum
  • Infrastructure
  • Apps & OS
  • Tech Innovation
  • Kilas Internet
  • Elektrifikasi
  • Timnas Indonesia
  • Liga Indonesia
  • Liga Italia
  • Liga Champions
  • Liga Inggris
  • Liga Spanyol
  • Internasional
  • Sadar Stunting
  • Spend Smart
  • Smartpreneur
  • Kilas Badan
  • Kilas Transportasi
  • Kilas Fintech
  • Kilas Perbankan
  • Tanya Pajak
  • Kilas Investasi
  • Sorot Properti
  • Tips Kuliner
  • Tempat Makan
  • Panduan Kuliner Yogyakarta
  • Beranda UMKM
  • Jagoan Lokal
  • Perguruan Tinggi
  • Pendidikan Khusus
  • Kilas Pendidikan
  • Jalan Jalan
  • Travel Tips
  • Hotel Story
  • Travel Update
  • Nawa Cahaya
  • Ohayo Jepang
  • Kehidupan sehat dan sejahtera
  • Air bersih dan sanitasi layak
  • Pendidikan Berkualitas
  • Energi Bersih dan Terjangkau
  • Penanganan Perubahan Iklim
  • Ekosistem Lautan
  • Ekosistem Daratan
  • Tanpa Kemiskinan
  • Tanpa Kelaparan
  • Kesetaraan Gender
  • Pekerjaan Layak dan Pertumbuhan ekonomi
  • Industri, Inovasi & Infrastruktur
  • Berkurangnya Kesenjangan
  • Kota & Pemukiman yang Berkelanjutan
  • Konsumsi & Produksi yang bertanggungjawab

Cantikpreneurship

Cara Menulis Cover Letter atau Surat Lamaran Kerja Beserta Contohnya

Kompas.com money whats new, mutia fauzia.

Ilustrasi contoh surat lamaran kerja atau contoh surat lamaran pekerjaan

JAKARTA, KOMPAS.com - Surat pengantar atau cover letter adalah sama halnya dengan surat lamaran kerja.

Cover letter ini dituliskan di badan e-mail ketika Anda mengirimkan surat lamaran kerja.

Surat pengantar atau cover letter ini diperlukan ketika Anda mengirim surat lamaran kerja serta curriculum vitae (CV) dan berisi penjelasan mengenai alasan Anda melamar dan posisi apa yang Anda lamar pada perusahaan yang membuka lowongan kerja.

Cara Menulis Cover Letter

Cover letter adalah sarana Anda melakukan promosi diri kepada perusahaan.

Isi cover letter contohnya adalah penjelasan kualitas dan kualifikasi Anda sebagai pelamar terhadap posisi yang Anda inginkan.

Baca juga: Bagaimana Cara Menulis Subject E-mail Lamaran Kerja?

Bila resume atau CV berisi pengalaman Anda baik pengalaman akademis serta pengalaman kerja, cover letter berisi minat Anda terhadap posisi yang Anda lamar serta apa yang membuat Anda merupakan calon yang tepat untuk mengisi posisi tersebut.

Dikutip dari Harvard Business Review, terdapat beberapa langkah yang harus dilakukan sebelum menulis cover letter lamaran kerja Anda.

Berikut adalah tahapan cara menulis cover letter menurut Harvard Business Review:

  • Melakukan riset. Hal ini penting untuk mengenal perusahaan serta posisi yang akan Anda lamar. Tentu saja, tanggung jawab atau peran terkait posisi yang akan Anda lamar ada pada deskripsi di lowongan kerja. Namun, Anda bisa melakukan riset lebih lanjut, baik lewat laman resmi perusahaan, profil Twitter atau LinkedIn petinggi perusahaan, atau sumber lain yang saat ini mudah dijangkau lewat online.
  • Fokus ke tujuan masa depan Anda. Hal ini berbeda dengan resume atau CV Anda yang berisi pengalaman akademis maupun profesional yang pernah Anda lakukan sebelumnya. Anda perlu menegaskan tujuan Anda, terutama yang berkaitan dengan pekerjaan dan posisi yang Anda lamar di dalam cover letter atau surat lamaran Anda.
  • Tidak bertele-tele. Hal ini kerap terjadi dalam penulisan cover letter atau surat lamaran kerja. Ungkapkan alasan Anda melamar pada posisi yang Anda inginkan dan apa yang akan Anda lakukan di cover letter tersebut.
  • Tekankan pada nilai-nilai diri Anda. Sebisa mungkin Anda membuat cover letter sebagai alat Anda untuk melakukan ajang promosi terhadap diri Anda. Bila Anda melamar posisi sebagai seorang writer atau penulis misalnya, jelaskan mengenai pengalaman Anda bekerja di bidang yang serupa, serta nilai positif apa dari diri Anda yang bisa membuat Anda memberikan kontribusi lebih pada posisi yang Anda lamar.

Baca juga: Contoh Surat Lamaran Kerja Untuk Fresh Graduate

Contoh Cover Letter

Untuk lebih jelasnya, berikut adalah 2 contoh cover letter yang bisa Anda tiru:

Contoh Cover Letter 1

Subjek email: (nama Anda) untuk posisi (jabatan)

(catatan: buat judul email yang singkat dan lugas, tapi menggarisbawahi inti dari informasi guna menarik perhatian perekrut: sebagai contoh, nama kamu dan jabatan yang kamu lamar).

Kepada HRD Perusahaan XYZ

Perkenalkan, saya Didi, Sarjana Administrasi Bisnis jurusan Pemasaran dari Universitas XYZ. Saya menemukan lowongan posisi Penghubung Pemasaran di perusahaan Anda melalui LinkedIn dan tertarik untuk melamar di posisi tersebut.

Berdasarkan persyaratan dan kriteria yang diminta, saya rasa posisi ini sesuai dengan saya. Selama kuliah, saya telah dilengkapi dengan ilmu dan keterampilan yang penting untuk membantu mengembangkan dan membuat strategi pemasaran yang efektif.

Saya juga memiliki pengalaman magang di perusahaan ABC bagian pemasaran, saya belajar bagaimana perusahaan menentukan produk atau jasa untuk dijual, bagaimana cara mencapai target demografis dengan analysis tools dan bagaimana merespon ancaman dari kompetitor.

Saya juga memiliki kesempatan untuk…

Tag cover letter adalah contoh cover letter cara menulis cover letter menulis cover letter.

#

Ingin Buat Surat Lamaran Kerja, Ini 5 Tips Suksesnya

cara menulis cover letter di email

Terungkap, Jenis Huruf Ini Sebaiknya Digunakan di Surat Lamaran Kerja

cara menulis cover letter di email

Hedging Adalah Lindung Nilai: Pengertian, Jenis, dan Contoh

cara menulis cover letter di email

Aset Adalah: Pengertian, Jenis, Sifat, dan Contohnya

cara menulis cover letter di email

Apa Itu Merkantilisme?

cara menulis cover letter di email

Apa Itu Reksa Dana Indeks?

cara menulis cover letter di email

TTS Eps 137: Yuk Lebaran

TTS Eps 136: Takjil Khas di Indonesia

TTS Eps 136: Takjil Khas di Indonesia

TTS Eps 135: Serba Serbi Ramadhan

TTS Eps 135: Serba Serbi Ramadhan

Games Permainan Kata Bahasa Indonesia

Games Permainan Kata Bahasa Indonesia

TTS - Serba serbi Demokrasi

TTS - Serba serbi Demokrasi

TTS Eps 130 - Tebak-tebakan Garing

TTS Eps 130 - Tebak-tebakan Garing

TTS - Musik Yang Paling Mengguncang

TTS - Musik Yang Paling Mengguncang

Surat Utang Diburu Investor, Pemerintah Kantongi Rp 21,36 Triliun

Terkini Lainnya

Pemerintah Relaksasi Pengetatan Impor Alas Kaki hingga Tas

Pemerintah Relaksasi Pengetatan Impor Alas Kaki hingga Tas

KB Bank Genjot Pertumbuhan Kredit lewat Pembiayaan Dealer Kendaraan Komersial

KB Bank Genjot Pertumbuhan Kredit lewat Pembiayaan Dealer Kendaraan Komersial

Potensi Ekonomi Kurban Diprediksi Capai Rp 27 Triliun pada 2024

Potensi Ekonomi Kurban Diprediksi Capai Rp 27 Triliun pada 2024

Pengertian Akuisisi, Tujuan, Jenis, dan Contohnya

Pengertian Akuisisi, Tujuan, Jenis, dan Contohnya

Kemenhub Godok Skema Pembiayaan Kereta Cepat Jakarta-Surabaya

Kemenhub Godok Skema Pembiayaan Kereta Cepat Jakarta-Surabaya

Perbedaan Bunga Flat dan Bunga Efektif serta Simulasi Hitungannya

Perbedaan Bunga Flat dan Bunga Efektif serta Simulasi Hitungannya

MA Kuatkan 75 Persen Putusan KPPU, Bukti Putusan KPPU Andal dan Sesuai Norma

MA Kuatkan 75 Persen Putusan KPPU, Bukti Putusan KPPU Andal dan Sesuai Norma

5 Cara Transfer BRI ke Mandiri Pakai HP hingga ATM

5 Cara Transfer BRI ke Mandiri Pakai HP hingga ATM

7 Cara Transfer BCA ke BRI, Pake HP hingga ATM

7 Cara Transfer BCA ke BRI, Pake HP hingga ATM

BSI Rombak Jajaran Komisaris dan Direksi

BSI Rombak Jajaran Komisaris dan Direksi

Simak, Ini Cara Daftar NIB Bagi Pelaku UKM

Simak, Ini Cara Daftar NIB Bagi Pelaku UKM

Imbas Aturan Pembatasan Impor, 26.000 Kontainer Barang Tertahan di Pelabuhan

Imbas Aturan Pembatasan Impor, 26.000 Kontainer Barang Tertahan di Pelabuhan

Menhub: Pengembangan Pelabuhan Paling Tinggi Selama 10 Tahun Terakhir, Terminal Paling Rendah

Menhub: Pengembangan Pelabuhan Paling Tinggi Selama 10 Tahun Terakhir, Terminal Paling Rendah

Investree Bakal Dapat Suntikan Dana dari JTA Holdings

Investree Bakal Dapat Suntikan Dana dari JTA Holdings

Kelas BPJS Kesehatan Diganti KRIS, Apa Bedanya?

Kelas BPJS Kesehatan Diganti KRIS, Apa Bedanya?

Gara-gara miskomunikasi, petugas pt jas jatuh dari pintu pesawat di bandara soekarno-hatta, enzy storia keluhkan bea masuk tas, stafsus sri mulyani: kami mohon maaf, 9,9 juta gen z indonesia tidak bekerja dan tidak sekolah, utang rp 14,5 triliun untuk bangun rute baru mrt akan dibayar pakai apbn-apbd, harga emas antam: detail harga terbaru pada jumat 17 mei 2024, now trending.

Update Bencana Sumbar, BPBD Sebut 61 Korban Tewas, 14 Orang Hilang

Update Bencana Sumbar, BPBD Sebut 61 Korban Tewas, 14 Orang Hilang

14 Orang Jadi Tersangka Ledakan Balon Udara yang Tewaskan 1 Remaja di Ponorogo

14 Orang Jadi Tersangka Ledakan Balon Udara yang Tewaskan 1 Remaja di Ponorogo

PPK GBK Ungkap Riwayat Kepemilikan Tanah Tempat Berdirinya Hotel Sultan

PPK GBK Ungkap Riwayat Kepemilikan Tanah Tempat Berdirinya Hotel Sultan

Kapten Timnas Rizky Ridho Terima Bonus dari Kampus dan Hadiahkan Jersey untuk Sang Rektor

Kapten Timnas Rizky Ridho Terima Bonus dari Kampus dan Hadiahkan Jersey untuk Sang Rektor

Kilas Balik Kasus Pembunuhan Vina Cirebon, Kronologi hingga Rekayasa Kematian

Kilas Balik Kasus Pembunuhan Vina Cirebon, Kronologi hingga Rekayasa Kematian

Kapolri Beri Hadiah Casis Bintara yang Diserang Begal dengan Diterima Jadi Polisi

Kapolri Beri Hadiah Casis Bintara yang Diserang Begal dengan Diterima Jadi Polisi

Istri Oknum Pejabat Kemenhub Akui Suaminya Ucap Sumpah Sambil Injak Kitab Suci

Istri Oknum Pejabat Kemenhub Akui Suaminya Ucap Sumpah Sambil Injak Kitab Suci

Disentil Bobby, Anggota Dishub Medan Cabut Laporan Polisi terhadap Pedagang Martabak

Disentil Bobby, Anggota Dishub Medan Cabut Laporan Polisi terhadap Pedagang Martabak

Mungkin anda melewatkan ini.

 Daftar 22 Bank yang Biaya Transfernya Bakal Murah, Maksimal Rp 2.500

Daftar 22 Bank yang Biaya Transfernya Bakal Murah, Maksimal Rp 2.500

Bagaimana Cara Menulis Subject E-mail Lamaran Kerja?

Bagaimana Cara Menulis Subject E-mail Lamaran Kerja?

Gelontorkan Rp 15,97 Miliar, SiCepat Ekspres Tambah Saham di DMMX

Gelontorkan Rp 15,97 Miliar, SiCepat Ekspres Tambah Saham di DMMX

5 Cara Menentukan Harga Jual Rumah yang Tepat

5 Cara Menentukan Harga Jual Rumah yang Tepat

Berikut Cara Pembayaran Tagihan Listrik di Tokopedia, Shopee, dan Lazada

Berikut Cara Pembayaran Tagihan Listrik di Tokopedia, Shopee, dan Lazada

www.kompas.com

  • Entertainment
  • Pesona Indonesia
  • Artikel Terpopuler
  • Artikel Terkini
  • Topik Pilihan
  • Artikel Headline
  • Harian KOMPAS
  • Kompasiana.com
  • Pasangiklan.com
  • Gramedia.com
  • Gramedia Digital
  • Gridoto.com
  • Bolasport.com
  • Kontan.co.id
  • Kabar Palmerah
  • Ketentuan Penggunaan
  • Kebijakan Data Pribadi
  • Pedoman Media Siber

Copyright 2008 - 2023 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.

Cover Letter

Cara membuat Cover Letter dalam Bahasa Inggris melalui email

Ketika melamar pekerjaan, terkadang kita diminta untuk mengirimkan cover letter. sebenarnya, bahkan jika perusahaan secara tidak spesifik menyebutkan, cover letter merupakan hal yang wajib disertakan dengan cv dan atau resume..

Kalau kamu belum tahu apa itu cover letter kamu bisa baca disini . Cover letter yang dikirim melalui email biasanya ditulis di badan email. sebelum mulai menulis cover letter, pastikan kamu telah mengisi subject dengan benar ya.

Subject email biasanya ditentukan oleh perusahaan. Namun jika tidak, kamu harus menulis jelas nama kamu dan posisi yang sedang kamu lamar agar tidak terlewat oleh HRD. Format yang umumnya dipakai adalah Nama kamu – Posisi yang diincar, contoh: John Doe – Business Analyst

Untuk isi dari cover letter sendiri dapat kamu tulis dengan urutan sebagai berikut:

Salam pembuka

Selalu awali cover letter kamu dengan salam pembuka dan jangn lupa gunakan salam pembuka yang baik dan benar. Jika kamu mengetahui nama orang yang akan kamu kirimi email, gunakan namanya dalam salam pembuka. Contoh salam pembuka:

  • Dear Hiring Manager,
  • To Whom It May Concern,
  • Dear Sir/Madam,
  • Dear Human Resources Director,
  • Dear (Nama Terang),

Untuk mengetahui mengenai salam pembuka yang lebih menarik perhatian, kamu bisa membacanya disini.

Badan email

Awali paragraf dengan menyatakan tujuan kamu menulis email. Jangan lupa untuk menyertakan posisi yang sedang kamu incar. Contoh paragraf pembuka:

“I am writing to you regarding the Business Analyst placement that was recently advertised, and would be most grateful if you would consider my application for this position.”

“I am writing to you regarding an opportunity to join your department within the division specialized in selling products on Asian Markets.”

Kemudian ceritakan tentang diri kamu, motivasi dan kualitas diri yang sesuai dengan posisi yang sedang dilamar. Contoh:

“ In my current position as Senior Business Analyst for Redity, Inc., I excel at connecting with cross-functional decision makers and acquiring necessary and relevant information to inform and direct goal-oriented business solutions to meet organizational needs. From developing complex use case reports and diagrams and analyzing internal policies and laws to liaising between departments and training and supporting staff, I have acquired the knowledge and experience that will allow me to excel as a member of Volway’s team.”

Kamu juga dapat membuat daftar kemampuan kamu seperti contoh dibawah ini:

“ Consider the following highlights of my qualifications:

  • Extensive experience in collegiate programming and management.
  • Excellent interpersonal and communication skills.
  • .. .”

Akhiri cover letter kamu dengan menyatakan kembali bahwa kamu berkualitas dan siap untuk bergabung dengan perusahaan tersebut. Namun, ingatlah untuk tidak menggunakan kalimat yang sudah ditulis sebelumnya. Kemudian nyatakan bahwa kamu siap untuk dihubungi kapanpun oleh pihak perusahaan dan ucapkan terimakasih.

Jangan lupa sertakan signature berupa nama jelas serta alamat dan nomor telepon atau email yang bisa dihubungi perusahaan.

John Doe 221B Baker Street Londong , United Kingdom [email protected] 66678769 LinkedIn: John Doe

https://www.thebalance.com/tips-for-sending-email-cover-letters-2058491

https://www.thebalance.com/how-to-address-an-email-cover-letter-2060282

https://myjobsearch.com/jobhelp/how_to_write_the_perfect_cover_letter.html

https://www.thebalance.com/targeted-cover-letter-writing-tips-2060176https://myjobsearch.com/jobhelp/how_to_write_the_perfect_cover_letter.html

Business Analyst Cover Letter

______________________________________________________________________

Apa itu Cover Letter?

Idioms of the Week: Apa Arti To Rain on Someone's Parade

You may also like

Tips tingkatkan kemampuan pronunciation, kenapa bahasa mandarin penting untuk dikuasai.

Cara Membuat Cover Letter Menurut HRD dan Contoh Cover Letter Harvard

cara menulis cover letter di email

Ada banyak sumber yang memberikan panduan menulis cover letter yang ideal. Tapi kalau kamu membuka artikel ini, tandanya kamu masih bingung dengan cara menulis cover letter yang menjual dengan singkat dan padat.

Jangan khawatir! Binar akan memberikan best practice yang sesuai dengan ilmu yang digunakan oleh HRD untuk memberikan tips secara rinci per bagian cover letter dan diakhiri dengan contoh cover letter dari Harvard. 

Artikel ini ditulis berdasarkan hasil wawancara dengan Talent Acquisition & Employee Branding Lead Binar, Kaulika Sabrina Dachlan, yang sehari-hari bekerja untuk menyeleksi ratusan bahkan ribuan lamaran kerja. 

Apa itu Cover Letter dan Pentingnya Membuat Cover Letter yang Menjual

Cover letter adalah dokumen tertulis yang menyertai CV / Resume untuk memperkenalkan diri dan minat kamu pada pekerjaan yang dilamar. Cover letter juga disebut sebagai  application letter / surat lamaran kerja. 

Cover letter bertujuan untuk menjelaskan kepada rekruiter mengapa kamu adalah kandidat terbaik dengan 3-4 paragraf dengan highlight skill, pengalaman, dan pencapaian yang relevan dengan posisi yang dilamar. 

Meski mungkin rekruiter hanya melihat secara singkat, tapi sangat penting untuk mengirim cover letter yang “menjual” untuk menunjukkan minat dan profesionalisme yang tinggi. Baik buruknya cover letter yang ditulis akan memengaruhi apakah kamu akan dipanggil untuk wawancara / maju ke tahap screening selanjutnya.

Cara Membuat Cover Letter 

Kita akan perinci cara membuat cover letter menjadi 4 bagian yaitu email penerima & subject, opening, middle paragraph, dan clossing. 

Email Penerima & Subject

  • Pastikan email penerima benar, supaya terkirim ke alamat email yang sesuai.
  • Subject: tulis tujuan dan posisi yang kamu lamar seperti Surat Lamaran Kerja Content Creator Binar Academy. Ini akan mempermudah rekruiter untuk menemukan emailmu sesuai dengan posisi yang dilamar. Subject email yang membingungkan dan tidak memasukan posisi yang dilamar berpotensi tidak dibaca rekruiter maupun user.
  • Pada pembuka email sertakan salam yang ditujukan pada nama rekruiter / user Contohnya Yth. Ibu Kaulika Sabrina Dachlan, Talent Acquisition Binar Academy. Personalized greeting akan memberikan impresi yang lebih positif, jika kamu tidak mengetahui nama dari rekruiter / user, cukup tulis Bapak/Ibu HRD.
  • Perkenalan diri dengan nama lengkap dan posisi kamu saat ini, apakah kamu seorang mahasiswa, fresh graduate dari universitas apa, atau karyawan di bidang apa beserta perusahaanmu saat ini.
  • Jelaskan dengan singkat mengapa kamu tertarik dengan posisi tersebut
  • Sebutkan darimana kamu mendengar lamaran kerja ini
  • Pernyataan ringkas mengapa kamu fit atau layak untuk berada di posisi yang kamu lamar. 

Middle Paragraph

  • Jelaskan pekerjaan saat ini atau pengalaman terakhir yang relevan dengan posisi yang dilamar. 
  • Fokuslah pada pencapaian dan skill dengan merangkum 1 sampai 3 contoh yang paling impactful, tapi pastikan untuk tidak mengulangi apa yang sudah kamu tulis di CV / Resume.
  • Jelaskan impact dari pencapaiamu dengan metrik yang terukur atau tangible.
  • Pastikan untuk menulis dengan percaya diri tanpa terlalu banyak menggunakan kata “saya” yang terkesan self-centered.
  • Jelaskan secara rinci apa yang membuatmu unik dan layak untuk memenuhi posisi tersebut. Gunakan contoh spesifik dari pengalamanmu saat ini atau pengalaman sebelumnya yang masih relevan.
  • Ulangi minat dan antusiasme mu pada pekerjaan yang kamu lamar untuk berkontribusi pada perusahaan.
  • Sebutkan dokumen yang kamu lampirkan, cukup CV / Resume dan portofolio saja. Tidak perlu melampirkan surat lamaran terpisah, KTP, Ijazah, sertifikat atau dokumen lainnya yang tidak penting untuk dibaca oleh rekruiter. Pastikan CV / Resume dan portofolio mu sudah merangkum semua skill dan pengalamanmu.
  • Ucapkan terima kasih pada pembaca atas waktu dan pertimbangan mereka, lalu akhiri dengan menyatakan bahwa kamu menantikan kesempatan berikutnya untuk mendiskusikan posisi tersebut lebih lanjut.

Pro Tips supaya Cover Lettermu Terlihat Lebih Stand Out

Beberapa tips agar cover lettermu terbaca oleh rekruiter dan lebih menonjol dibanding pelamar lainnya:

  • Keep it simple dengan menghindari bahasa yang berbunga-bunga. Karena inti dari cover letter adalah penjelasan mengapa kamu tertarik di posisi ini dan skill beserta pengalamanmu yang paling membanggakan.
  • Jangan mengulangi apa yang sudah kamu tulis di CV / Resume. Rangkum sepadat mungkin agar lebih terlihat catchy .
  • Sebisa mungkin cari nama HRD / Talent Acquisition (TA) atau user yang memposting job vacancy yang kamu lamar di linkedin atau job portal lainnya. Hal ini bertujuan agar email mu lebih bersifat personal.
  • Hindari detail yang tidak diperlukan, seperti skill yang kurang relevan, atau data pribadi seperti hasil tes IQ, tes TOEFL, hobi; kecuali jika hal-hal ini berkaitan atau dibutuhkan oleh pekerjaan yang kamu lamar.
  • Hindari penjelasan yang bersifat self-centered, dengan menunjukan cara kamu bekerja sama dengan tim dan melibatkan pencapaianmu dengan hasil kerja tim.
  • Konversikan ke dalam format PDF dan proofreading setelah kamu menulis. Kamu juga bisa meminta saran dengan teman atau atasan untuk memberikan masukan.

Contoh Cover Letter dari Undergraduate Resource Series Harvard

Kamu bisa melihat contoh bagaimana menulis cover letter yang efektif dan menjual melalui contoh di bawah ini atau akses dokumen lengkapnya di sini

cara menulis cover letter di email

Wawancara dengan SME: Kaulika Shabrina Dachlan, Talent Acquisition & Employee Branding Lead Binar

What is A Cover Letter

What Is a Cover Letter? (And How To Write One)

OCS Resume & Cover Letter Harvard Edu

cara menulis cover letter di email

Kamu Punya Potensi Tersembunyi!

cara menulis cover letter di email

Bingung Mau Pilih Bootcamp yang Cocok Untukmu?

Artikel rekomendasi.

Cara Menerapkan Conscious Leadership dalam Pekerjaan

Cara Menerapkan Conscious Leadership dalam Pekerjaan

Conscious leadership saat ini menjadi sebuah karakter yang wajib dimiliki oleh para pemimpin, yang ingin perusahaannya terus berkelanjutan di masa transformasi digital, simak cara dan best practice nya di sini

Citibank & Kitabisa Berikan Beasiswa Bagi Student BINAR yang Kurang Beruntung

Citibank & Kitabisa Berikan Beasiswa Bagi Student BINAR yang Kurang Beruntung

Pada tahun 2018 Citibank melalui Kitabisa memberikan beasiswa bagi 50 perempuan muda di Indonesia yang ingin belajar skill digital namun terhalang biaya, simak solusi dan dampak yang diberikan BINAR

Adidas Dukung Women In Tech Bersama BINAR for Business

Adidas Dukung Women In Tech Bersama BINAR for Business

Adidas bersama Andien Aisyah mendonasikan Rp 150 juta untuk mendukung programmer wanita dengan meningkatkan skill programmingnya lewat BINAR Bootcamp

Gabung Newsletter Binar Academy

cara menulis cover letter di email

BINAR Office

021 397 11642, program binar, course binar, tentang binar, binar for business.

cara menulis cover letter di email

Contoh Cover Letter Beserta Cara Membuatnya yang Benar

Tips Melamar Kerja

Cara Membuat Cover Letter

Contoh template cover letter.

Cover letter merupakan surat yang dikirimkan saat sedang melamar pekerjaan pada suatu perusahaan. Cover letter dikirim bersamaan dengan CV dan portofolio.

Isi dari cover letter berisi tentang informasi posisi yang dilamar, kualifikasi yang relevan dengan posisi tersebut, dan ketertarikan untuk bekerja di perusahaan tersebut. Cover letter disimpan di bagian paling depan dari berkas lamaran kerja lainnya.

Oleh karena itu, cover letter harus dibuat dengan baik dan benar agar bisa menarik perhatian pihak rekrutmen. Berikut contoh cover letter dan cara membuatnya yang benar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Sebelum menulis cover letter, penting untuk melakukan riset tentang perusahaan dan posisi yang ingin dilamar. Setelah memahami hal tersebut, mulailah menulis dari hal-hal dasar seperti perkenalan hingga inti surat.

1. Sertakan Informasi Diri

Di bagian heading cover letter pastikan kamu memasukkan informasi diri kamu. Mulai dari nama, kontak yang bisa dihubungi, alamat email, dan posisi yang ingin dilamar. Informasi yang ditulis di cover letter harus sesuai dengan informasi di CV agar menunjukkan konsistensi.

Contoh bagian header yang bisa kamu buat:

Nama lengkap: Rifa Utami Posisi yang dilamar: Peneliti Lapangan Nomor telepon: 08123321123 Alamat email: [email protected]

2. Nama dan Alamat Penerima

Cover letter juga bisa dibuka dengan menyertakan informasi nama dan alamat penerima. Jika tidak mengetahui secara spesifik siapa nama penerima yang dituju, maka cukup tuliskan divisi HRD dari perusahaan tersebut.

Selain itu, kamu juga harus menuliskan alamat lengkap perusahaan dan memasukkan tanggal ketika kamu membuat surat tersebut. Contoh format yang bisa kamu pakai adalah:

Bandung, 16 Mei 2023

Kepada Yth. Bapak/Ibu HRD PT Citra Bangsa Jalan Mangga Nomor 13, Bandung, Jawa Barat

3. Salam Pembuka

Setelah menuliskan informasi pembuka, surat dilanjutkan dengan salam pembuka. Ucapkan salam pembuka untuk menunjukkan rasa hormat kepada pihak rekrutmen perusahaan.

Contohnya kamu bisa menuliskan: Salam Hormat, Dengan Hormat

4. Paragraf Pembuka

Paragraf pembuka dalam cover letter dapat berisikan perkenalan diri secara singkat. Pada paragraf awal ini juga sertakan dari mana kamu mendapatkan informasi tentang lowongan pekerjaan yang didapatkan.

Kemudian, sebutkan posisi pekerjaan yang akan kamu lamar dan alasan kamu tertarik untuk bergabung ke perusahaan tersebut.

Contoh paragraf pembuka yang bisa kamu buat:

Perkenalkan saya Rifa Utama bermaksud untuk mengajukan lamaran pekerjaan pada Bapak/Ibu HRD PT Citra Bangsa untuk menempati posisi peneliti lapangan. Lamaran ini saya kirim berdasarkan informasi lowongan pekerjaan yang disebarkan melalui LinkedIn.

Saya tertarik untuk bergabung ke perusahaan ini dikarenakan PT Citra Bangsa dapat menjadi tempat saya mengembangkan kemampuan diri.

5. Sebutkan Pengalaman dan Kompetensi yang Dimiliki

Pada paragraf selanjutnya, ceritakan pengalaman dan kompetensi diri yang dimiliki. Pengalaman dan kompetensi yang disertakan bisa memuat kemampuan-kemampuan yang relevan dengan posisi yang ingin dilamar.

Hal ini akan jadi pertimbangan besar bagi seorang HRD untuk melanjutkan ke tahap selanjutnya.

Jika kamu belum memiliki pengalaman kerja apapun, kamu bisa menuliskan pengalaman magang ataupun pengalaman organisasi saat masa berkuliah.

Sertakan juga kemampuan yang dikembangkan selama di organisasi untuk menambah nilai plus.

Kedua poin tersebut dapat ditulis dalam satu sampai dua paragraf. Pastikan penulisannya tidak bertele-tele agar tim rekrutmen dapat langsung memahami tulisan kamu itu.

Saya memiliki kemampuan analisis yang detail serta mampu mengolah data dengan beberapa tools yang ada. Saya juga punya kemampuan manajemen proyek yang didapatkan dari menjadi Project Officer Acara Mahasiswa Mengabdi saat aktif berorganisasi di kuliah. Posisi peneliti lapangan ini sangat cocok dengan minat dan kemampuan yang saya miliki.

Setelah menulis pengalaman dan kemampuan yang dimiliki, maka cover letter perlu suatu paragraf penutup.

Buatlah paragraf penutup yang mengesankan untuk cover letter yang kamu buat. Lalu jangan lupa untuk ucapkan terima kasih.

Demikian surat permohonan pekerjaan ini saya buat, besar harapan saya untuk diberi kesempatan mengikuti seleksi selanjutnya agar saya bisa menjelaskan potensi saya lebih rinci.

Atas perhatiannya, saya ucapkan terima kasih.

7. Tanda Tangan dan Nama Lengkap

Bagian akhir dari cover letter ditutup dengan tanda tangan dan nama lengkap pelamar. Tanda tangan dan nama lengkap dicantumkan di sisi pojok sebelah kanan surat.

Hormat saya, (Tanda Tangan) Rifa Utami

8. Lampiran

Salah satu hal yang penting harus ada selain cover letter adalah lampiran. Lampirkan dokumen-dokumen pendukung lainnya seperti CV dan portofolio yang dapat mendukung kompetensi kamu.

Kemudian, ketika seluruh dokumen telah siap, buat jadi satu file PDF agar lebih mudah diperiksa oleh HRD.

Setelah memahami cara membuat cover letter, berikut beberapa contoh template cover letter yang bisa kamu amati, tiru, dan modifikasi.

1. Cover Letter untuk Fresh Graduate

Bagi para fresh graduate yang ingin melamar pekerjaan bisa menggunakan format cover letter seperti ini.

2. Cover Letter ala Harvard

Berikut merupakan template cover letter yang diberikan oleh Universitas Harvard yang bisa kamu ikuti.

3. Cover Letter Melalui Email

Lamaran kerja saat ini sering kali dikirim melalui email, berikut contoh format email untuk mengirim cover letter.

Itulah contoh cover letter dan cara membuatnya. Semoga dapat membantu ya, detikers!

Contoh Application Letter Lengkap dengan Pengertian dan Strukturnya

Resume adalah ringkasan, begini cara membuat untuk lamar pekerjaan, cek lagi, ini contoh surat lamaran pppk tenaga teknis 2022, ini perbedaan cv dengan daftar riwayat hidup, mahasiswa wajib tahu, viral eskalator mall didekorasi penuh bunga, dikira disewa buat lamaran, viral lamaran pernikahan, pagar ayu pakai perhiasan bak toko emas berjalan, curhat pria batal nikah, tunangannya minta putus setelah salat istikharah, viral momen romantis pilot lamar pramugari di pesawat, bikin ikut terharu.

Segini Batasan Konsumsi telur Sehari Agar Kolesterol Tak Nanjak

Universitas Indonesia

cara menulis cover letter di email

Universitas Gadjah Mada

cara menulis cover letter di email

Universitas Syiah Kuala

cara menulis cover letter di email

Universitas Diponegoro

cara menulis cover letter di email

Universitas Sumatera Utara

cara menulis cover letter di email

New Logo MyRobin

  • Beranda   ›   Untuk Pekerja

5 Cara Menulis Cover Letter Agar Dilirik HRD, Tips dan Contoh 

  • Habib Hidayat
  • Juni 30, 2022

Cara Menulis Cover Letter Agar Dilirik HRD

Cover letter bagi beberapa perusahaan sangat diperlukan. Ini karena, banyak recruiter mengandalkan cover letter untuk mengukur keterampilan, pengalaman, dan latar belakang pelamar sesuai dengan posisi yang dilamar. Kalau perusahaan yang Anda tuju tidak mewajibkan cover letter, justru ini bisa menambah nilai plus Anda di mata recruiter, kalau Anda benar-benar tertarik dengan pekerjaan itu.

Untuk menulis cover letter, tidaklah sulit, Anda bisa menuliskan data diri Anda secara ringkas, dan sesuai kebutuhan perusahaan. Berikut ini penjelasan lebih rinci cara menulis cover letter agar dilirik HRD perusahaan.

Apa itu Cover Letter ?

Cover letter juga dikenal sebagai surat lamaran yang berisi memo tiga hingga empat paragraf. Surat ini ditujukan untuk recruiter atau HRD perusahaan. Biasanya, surat ini menjelaskan minat Anda pada posisi pekerjaan di perusahaan yang Anda lamar. Anda bisa mengirimkan cover letter bersama dengan CV atau resume. Dalam cover letter, Anda harus menyoroti keahlian, pengalaman, dan pencapaian, serta alasan Anda melamar di perusahaan tersebut.

Format Cover Letter

Saat menuliskan cover letter,  format ini bisa Anda gunakan dalam surat Anda :

  • Tajuk dengan tanggal dan informasi kontak
  • Salam atau sapa
  • Paragraf pembuka
  • Paragraf tengah
  • Paragraf penutup
  • Penutup surat dan tanda tangan

Sebagai tambahan, dalam menulis cover letter, panjang halaman Anda harus satu halaman, menggunakan font sederhana dan profesional, misalnya Arial atau Helvetica, ukuran 10 sampai 12.

6 langkah Menulis Cover Letter

Berikut ini adalah contoh cover letter yang bisa Anda pahami, sebelum melamar pekerjaan,Anda hanya perlu menulis dengan sederhana dan ringkas. Anda juga bisa mempelajari contoh-contoh yang bisa Anda tulis dalam cover letter Anda.

1. Alamat Pengirim dan Penerima

Sama halnya menulis surat bisnis yang lain, dalam membuat cover letter, Anda harus menuliskan identitas surat Anda, seperti contoh ini. 

 Nama Penerima

Alamat Perusahaan

Jalan Cempaka, Jakarta

5 Mei 2022, Jakarta 

Kepada Yth. Bapak Raharja 

HRD Manager PT. XX

2. Awali Pembukaan

Saat menulis cover letter, awali dengan ucapan salam yang sopan. Setelah itu, buka dengan menjelaskan posisi yang Anda lamar. Nyatakan secara singkat pengalaman atau kualifikasi utama yang Anda miliki. Jelaskan juga dari mana Anda mendapat info lowongan tersebut. Bagian ini akan jadi kesan pertama recruiter / HRD, saat mereka membaca cepat.

Yth. Bpk/Ibu HRD PT. XX

Saya menulis surat lamaran ini untuk menyampaikan ketertarikan saya melamar posisi Public Relation di perusahaan Anda, yang saya temukan di MyRobin pada 12 Juni 2022. 

3. Isi Cover Letter 

Bagian isi ini berupa gambaran singkat atau latar belakang Anda yang relevan dengan posisi yang Anda lamar. Anda bisa menuliskan pencapaian utama, keterampilan, dan spesialisasi yang menjadi daya tawar lebih untuk Anda diterima di perusahaan tersebut.

Saya lulusan Universitas AA, Jurusan Komunikasi, Universitas BB. Saya memiliki pengalaman magang sebagai Public Relation selama 6 bulan. Selama magang di perusahaan YY, saya mampu menjalin relasi dengan perusahaan atau lembaga-lembaga yang bekerja sama dengan perusahaan YY saat itu. Sebagai tambahan, saya  lancar berkomunikasi bahasa Inggris, baik tulis maupun verbal.

Pada tahun 2021 saya pernah menjuarai lomba public speaking tingkat Nasional yang diadakan oleh Universitas ZZ. Pada awal tahun 2020, saya menjadi wakil dari universitas untuk mengikuti kegiatan student Exchange di China. 

4. Penutup 

Bagian terakhir dari cover letter adalah penutup. Anda bisa menulis info tambahan, seperti lampiran yang ada cantumkan saat mengirim surat.

Dengan pengalaman yang saya miliki, saya yakin bisa memberi kontribusi untuk perusahaan Anda. Oleh karena itu, berikut saya lampirkan CV saya, yang akan menjelaskan latar belakang saya lebih lanjut. 

Besar harapan saya bisa bergabung di perusahaan Anda. Apabila Bapak/Ibu memiliki pertanyaan, saya menyertakan nomor Hp di dalam surat lamaran ini/ 

Atas perhatian Bapak/Ibu saya ucapkan terima kasih. 

Tips Menulis Cover Letter

Setelah mengetahui cara menulis cover letter, selanjutnya Anda perlu memahami beberapa tips di bawah ini. 

1. Sesuaikan Subjek Lamaran dengan Format Perusahaan

Saat Anda menulis surat lamaran langsung di lamaran kerja online, Anda tidak perlu memikirkan subjek email. Tetapi, kalau Anda akan mengirimkan lamaran Anda melalui email, Anda perlu menulis posisi yang dilamar, nama Anda, dan perusahan yang dituju. Misalnya, Saputra_Public Relation_PT. XX . Mungkin saja rekruter memberikan format tertentu untuk subjek email lamaran.

2. Tetap singkat dan to the point

Meskipun Anda memiliki banyak pengalaman di bidang yang Anda lamar. Anda tidak perlu menjelaskan dengan rinci. Cukup tuliskan saja apa yang perlu disampaikan, fokus pada hal yang paling mengidentifikasikan diri Anda. 

3. Koreksi Sebelum Mengirim

Mungkin Anda terburu-buru saat melamar pekerjaan, tapi jangan sampai Anda lupa untuk mengoreksi lamaran Anda. Jangan sampai ada kesalahan tanda baca, atau kalimat yang sulit dipahami dalam surat lamaran Anda.

Demikianlah cara mudah membuat cover letter untuk melamar pekerjaan. Dengan cover letter berfungsi untuk mengenalkan diri serta menunjukkan ketertarikan terhadap lowongan pekerjaan yang sedang dibuka. Simak artikel bermanfaat lainnya di blog MyRobin .

Peluang bekerja di perusahaan ternama

Membangun jaringan karir, mengembangkan skill, serta dapatkan berbagai kemudahan dan manfaat lainnya

Ingin Menjadi Chef de Partie? Berikut Hal-Hal yang Wajib Kamu Tahu!

Menjadi seorang chef adalah impian banyak orang. Terutama, bagi orang-orang

10 Pertanyaan Interview Kerja yang Sering Ditanyakan HRD

Pada fase penyaringan awal dari proses perekrutan, seorang HRD Profesional

Cara Membuat CV ATS Friendly Terbaik dan Lengkap

ATS atau Applicant Tracking System yang dalam bahasa Indonesia memiliki arti sebagai Sistem Pelacakan Pelamar. Sistem ATS merupakan suatu aplikasi atau software yang dapat membantu perusahaan.

Mengenal Apa itu Internal Memorandum dan Manfaatnya

Dalam dunia kerja dibutuhkan media untuk dapat mempermudah komunikasi antara

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Simpan nama, email, dan situs web saya pada peramban ini untuk komentar saya berikutnya.

Cepat kerja, banyak untungnya pula!

IMAGES

  1. 10 Contoh Cover Letter Yang Bisa di Unduh dan Bedanya dengan Resume

    cara menulis cover letter di email

  2. 15 Contoh Cover Letter Sukses untuk Inspirasi Pencari Kerja

    cara menulis cover letter di email

  3. 4 Tips Membuat Cover Letter yang Apik untuk Fresh Graduate- Glints Blog

    cara menulis cover letter di email

  4. 5 tips membuat cover letter dan pengertiannya

    cara menulis cover letter di email

  5. cara menulis email yang baik dan benar

    cara menulis cover letter di email

  6. How To Write An Email Cover Letter: Samples + 5 Writing Tips

    cara menulis cover letter di email

VIDEO

  1. ECS: membuat cover letter (surat lamaran dalam bahasa Inggris)

  2. Menulis Email Informal dan Memo Bisnis

  3. Erik Christopher Hookom

  4. Seni Menulis Indah #callygraphy #lettering #menulisindah

  5. Cara Menulis Email Yang Benar

  6. How To Write the BEST Cover Letter for Your Next Job Application

COMMENTS

  1. Contoh Cover Letter pada Body Email yang Tepat

    Berikut ini kami sajikan beberapa contoh cover letter pada body email lamaran kerja. Contoh Cover Letter 1. Kepada HRD, Perkenalkan nama saya Ani, Sarjana Akuntansi Universitas Perbankan. Saya menemukan posisi pekerjaan yang sangat menarik pada situs portal perusahaan Anda. Saya tertarik untuk melamar posisi sebagai akuntan.

  2. 10 Contoh dan Format Body Email Lamaran Kerja

    Kamu bisa menulis alamat email, nomor telepon, maupun akun media sosial LinkedIn, dalam signature email. ⁠ Cara Menulis Body Email Lamaran Kerja Setelah tahu format penulisan badan email lamaran kerja, kamu bisa lanjut menulisnya. Biar lebih jelas, ada beberapa tips menulis body email yang perlu kamu perhatikan, yakni: 1.

  3. Cara Menulis Cover Letter (+Bonus Template Cover Letter Gratis)

    Baca juga : Template CV Gratis. Berikut beberapa tips yang harus kamu perhatikan ketika menulis cover letter: 1. Sesuaikan skill dan pengalaman dengan posisi yang kamu lamar. Cover letter berisi rangkuman dirimu yang lebih spesifik, dengan menonjolkan skill dan pengalaman yang relevan dengan pekerjaan. 2.

  4. 5 Poin Penting Saat Menulis Cover Letter pada Email

    3. Isi cover letter yang mengalir. Saat menulis cover letter pada email, sebaiknya kamu menceritakannya secara mengalir mulai dari pembukaan, isi, dan penutup. Tidak perlu terlalu kaku saat membuat cover letter, sehingga kamu bisa membuatnya tetap mengalir seperti saat sedang bercerita.

  5. 22 Tips Surat Pengantar Lamaran via email: Dengan Contoh yang Mudah

    Surat Pengantar, sebuah Pembuka untuk Wawancara. Surat lamaran dan resume, bila digunakan dengan benar, memudahkan masalah "kencan buta" dalam wawancara. Ini menyajikan informasi yang paling dibutuhkan pewawancara tentang siapa anda, dan talenta yang anda bawa ke perusahaan. Ini semua baik dan bagus untuk para perekrut.

  6. Email Cover Letter: 5 Samples & Writing Guide + Expert Tips

    Add the job title to the subject line and first line of your email. Use the 3-paragraph cover letter format, but keep it short and snappy. Find resume keywords in the job ad. Include one big achievement relevant to the job. Expert Hint: Don't forget to attach your resume to the cover letter in your email!

  7. Contoh Body Email Lamaran Kerja yang Baik & Cara Menulisnya

    Berikut merupakan beberapa tips dalam menulis body email lamaran kerja: 1. Tulis dengan jelas dan tidak bertele-tele. Email lamaran kerja yang diterima dan perlu diperiksa oleh HRD tidak sedikit. Hal ini membuat HRD membaca lamaran kerja dengan sangat cepat. Maka dari itu, buatlah body email dengan jelas dan ringkas.

  8. Cara Melamar Kerja Lewat Email yang Benar (Plus Contohnya)

    Sebagai contoh, kamu bisa ikuti cara penulisan file lamaran di email yang benar berikut ini: "(Nama)-Curriculum Vitae.pdf" dan juga "(nama)-Cover Letter.doc". Jangan sampai kamu menuliskannya seperti ini "(Nama)-Curriculum Vitae-terbaru 2020 " atau penanda lainnya, karena hal tersebut akan terkesan kurang formal.

  9. Contoh Isi Body Email Lamaran Kerja yang Baik dan Benar

    Kamu bisa menulis versi yang lebih singkat di body email lamaran kerja seperti contoh di atas. Sementara, untuk cover letter yang dilampirkan sebagai dokumen bisa memuat informasi lebih detail. 4. Buat format PDF. Kalau tidak ada instruksi khusus, sebaiknya kamu mencantumkan berbagai dokumen pendukung dalam bentuk PDF.

  10. Cara Menulis Cover Letter atau Surat Lamaran Kerja Beserta Contohnya

    Contoh Cover Letter 1. Subjek email: (nama Anda) untuk posisi (jabatan) (catatan: buat judul email yang singkat dan lugas, tapi menggarisbawahi inti dari informasi guna menarik perhatian perekrut: sebagai contoh, nama kamu dan jabatan yang kamu lamar). Kepada HRD Perusahaan XYZ.

  11. Cara Mengirim Lamaran Kerja Lewat Email Yang Baik dan Benar

    Ataupun bermodalkan hp, inilah cara praktis mengirim lamaran lewat email di hp beserta dengan contohnya. 🗳 Cara kirim lamaran kerja via email hp/komputer: 1. Buka aplikasi email yang dimiliki. Jika tidak memiliki aplikasi email di HP, bisa juga membuka browser di HP.

  12. Contoh Cover Letter Bahasa Indonesia, Beserta Tips dan Template

    Sementara jika cover letter ditulis dalam file dokumen, kandidat harus menulis nama file (jika dikirim via email) dengan jelas, terdiri dari: nama lengkap, cover letter, posisi yang diinginkan. Jika cover letter dikirim secara fisik maka yang perlu diperhatikan adalah cara menulis amplop lamaran kerja nya.

  13. Contoh Body Email Lamaran Kerja Bahasa Inggris yang Benar ...

    Body email yang singkat dan jelas dapat menarik perhatian perekrut. Berikut tips menulis body email lamaran kerja: Pembukaan (Ditujukan untuk siapa) Paragraf 1 (Terima kasih ,Maksud & Tujuan) Paragraf 2 (Isi Utama Email) Paragraf 3 (Terima Kasih, & Ajakan Lihat CV) Penutup.

  14. 7 Tips dan Cara Membuat Cover Letter untuk Lamar Pekerjaan

    Ingat, pekerjaan recruiter bukan hanya membaca cover letter saja. Dengan alasan ini, jangan buat surat yang terlalu panjang, ya! Buat cover letter sepanjang maksimal satu halaman. Jika kamu bisa membuatnya lebih pendek dari itu, lebih baik. Baca Juga: 10 Kesalahan Membuat CV yang Sering Ditemukan Perekrut. 4.

  15. Cara membuat Cover Letter dalam Bahasa Inggris melalui email

    Cover letter yang dikirim melalui email biasanya ditulis di badan email. sebelum mulai menulis cover letter, pastikan kamu telah mengisi subject dengan benar ya. Subject email biasanya ditentukan oleh perusahaan. Namun jika tidak, kamu harus menulis jelas nama kamu dan posisi yang sedang kamu lamar agar tidak terlewat oleh HRD.

  16. Cara Membuat Cover Letter Menurut HRD dan Contoh Cover Letter Harvard

    Cara Membuat Cover Letter. Kita akan perinci cara membuat cover letter menjadi 4 bagian yaitu email penerima & subject, opening, middle paragraph, dan clossing. ‍. Email Penerima & Subject. Pastikan email penerima benar, supaya terkirim ke alamat email yang sesuai. Subject: tulis tujuan dan posisi yang kamu lamar seperti Surat Lamaran Kerja ...

  17. Contoh Cover Letter Beserta Cara Membuatnya yang Benar

    Cara Membuat Cover Letter. Sebelum menulis cover letter, penting untuk melakukan riset tentang perusahaan dan posisi yang ingin dilamar. Setelah memahami hal tersebut, mulailah menulis dari hal-hal dasar seperti perkenalan hingga inti surat. 1. Sertakan Informasi Diri. Di bagian heading cover letter pastikan kamu memasukkan informasi diri kamu.

  18. 15 Contoh Cover Letter Berkualitas & Memikat. HRD Pasti Tertarik!

    Contoh Cover Letter. Di bawah ini terdapat beberapa ide contoh cover letter bahasa indonesia dan cover letter lamaran kerja yang bisa kamu gunakan : 1. Contoh Cover Letter untuk Fresh Graduate. Tak dipungkiri, fresh graduate memang sering dinilai kurang memiliki banyak pengalaman bekerja.

  19. Contoh Cover Letter Bahasa Indonesia yang Berkualitas

    Perlu diingat, cover letter adalah sarana untuk kamu mempromosikan diri sendiri. Berikut adalah tips untuk membantu kamu menulis surat cover letter dalam bahasa Indonesia, rangkuman dari HBR dan Resume Genius:. Guakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. Jangan bertele-tele. Tulis subject email dengan tepat atau sesuai persyaratan. Ketahui siapa yang kamu kirimi cover letter, dalam hal ini ...

  20. 5 Cara Menulis Cover Letter Agar Dilirik HRD, Tips dan Contoh

    Setelah mengetahui cara menulis cover letter, selanjutnya Anda perlu memahami beberapa tips di bawah ini. 1. Sesuaikan Subjek Lamaran dengan Format Perusahaan. Saat Anda menulis surat lamaran langsung di lamaran kerja online, Anda tidak perlu memikirkan subjek email.

  21. Cover Letter Adalah Syarat Melamar Kerja Paling Penting

    Kalau kamu mengirim surat lamaran lewat email, tuliskan langsung di body email (kurang lebih 250 kata). Jangan kirim sebagai lampiran bersama CV dan resume serta portofolio lainnya, agar email-mu tidak terdeteksi sebagai spam. Berikut adalah panduan cara menulis cover letter yang benar, bagian per bagian: 1. Sapaan pembuka

  22. Headhunter in Jakarta

    Headhunter in Jakarta | Career Advisor | Public Speaker